Category Archives: Pemograman

Cara Uninstall Oracle 10g pada Windows XP

Mungkin masih banyak yang merasa kerepotan dengan cara Uninstall oracle. karena tidak bisa dilakukan semudah kita uninstall program lain dengan control panel atau software uninstaller 3rd party.
ini adalah cara yang biasa saya lakukan untuk uninstall oracle 10g. semoga dapat membantu kalian
1. Uninstall software Oracle 10g lewat Control panel : Control panel -> Add/Or Remove Program […]

Mungkin masih banyak yang merasa kerepotan dengan cara Uninstall oracle. karena tidak bisa dilakukan semudah kita uninstall program lain dengan control panel atau software uninstaller 3rd party.

ini adalah cara yang biasa saya lakukan untuk uninstall oracle 10g. semoga dapat membantu kalian

1. Uninstall software Oracle 10g lewat Control panel : Control panel -> Add/Or Remove Program -> Remove Oracle 10g

2. Matikan servis Oracle 10g : Run -> services.msc -> Matikan seluruh servise Oracle 10g

3. Hapus seluruh registry di regedit : Run -> regedit -> Hapus file berikut:

– HKEY_CURRENT_USER\Software\Oracle
– HKEY_LOCAL_MACHINE \ SYSTEM\CurrentControlSet \ Services \ OracleDBConsoleorcl
– HKEY_LOCAL_MACHINE \ SYSTEM \ CurrentControlSet \ Services \ OracleJobSchedulerORCL
– HKEY_LOCAL_MACHINE \ SYSTEM \ CurrentControlSet \ Services \ OracleOraDb10g_home1iSQL*Plus
– HKEY_LOCAL_MACHINE \ SYSTEM \ CurrentControlSet \ Services \ OracleOraDb10g_home1SNMPPeerEncapsulator
– HKEY_LOCAL_MACHINE \ SYSTEM \ CurrentControlSet \ Services \ OracleOraDb10g_home1SNMPPeerMasterAgent
– HKEY_LOCAL_MACHINE \ SYSTEM \ CurrentControlSet \ Services \ OracleOraDb10g_home1TNSListener
– HKEY_LOCAL_MACHINE \ SYSTEM \ CurrentControlSet \ Services \ OracleServiceORCL

4. Restart komputer.

5. Hapus File dan directory Oracle 10g tempat instalasi Oracle.

6. Tidak lupa file yang ada di direktori C:\Program Files\Oracle juga perlu dihapus

Ada yg simple lg nih…

tips yang cukup bermanfaat :

1.Uninstall semua komponen oracle menggunakan Oracle Universal Installer (OUI)
2.Delete HKEY_LOCAL_MACHINE/SOFTWARE/ORACLE yang berisi semua registri oracle dengan menggunakan   REGEDIT.
3.Delete semua Oracle services/component.Lihat semua service yang berawalan “ORA”
4.Reboot Server
5.Delete the ORACLE_BASE directory. (i.e C:\Oracle)
6.Delete the C:\Program Files\Oracle directory.
7.Kosongkan temp directory
8.Kosongkan recycle bin.

 

Leave a comment

Filed under Oracle, Tips&Trik

Belajar Java Part 1

Instalasi Java

Dua komponen penting untuk belajar java:

  1. Java Development Kit ( Software pengompile )
  2. Java Creator ( Software Editor )

Untuk Software Editor sebenarnya ada banyak, bisa menggunakan notepad++, JCreator, netbeans, dan yang terbaru mungkin Eclips.

Tools yang saya gunakan antara lain :

  1. Laptop warisan bokap  ( Intel Centrino, OS Windows XP SP2 )
  2. Buku pedoman “Tuntunan Pemograman Java”  karangan Rangsang Purnama ( Boleh Beli di Thamrin City (JACC) lantai 3 )
  3. Java Development Kit ( jdk-6-windows-i586.exe ) disarankan menggunakan JDK -6 (Boleh minta dari temen kampus) kalau anda belum punya anda bisa mendownloadnya di http://www.oracle.com/technetwork/java/javasebusiness/downloads/java-archive-downloads-javase6-419409.html
  4. Dan  JCreator 3.0 Pro (Boleh Download di Indowebster)

Catatan : Untuk menginstall JDK harus tersedia ruang kosong pada hard disk minimal 700MB untuk instalasi yang membutuhkan Documentation.

Pertama yang saya lakukan adalah menginstall JDK terlebih dahulu.

Caranya gampang kok tinggal NEXT-NEXT aja sampe finish

Dan Kedua saya menginstal JCreator.

Caranya Juga gampang tinggal NEXT-NEXT doang. Stelah selesai baru dah kita lakukan registrasi.

Caranya : Anda masuk dulu kedalam s/w JCreator tersebut, lalu nti di sana ada pilih menu Help selanjutnya pilih menu Enter Registration Details… Selanjutnya anda masukan Name & Key yang ada punya. Setelah Registration successfully baru lah anda bisa menikmati keseluruhan fungsi dari JCreator tersebut.

Sekian Dari Saya. Wassallammualaikum Wr. Wb.

Leave a comment

Filed under Java, Pemograman, TUTORIAL